Tentang Kami

Dimulai dari Bekerja Sebagai Aplikator Truss Konstruksi Baja Ringan - Trading Coil, Eks Slitt lokal dan Import

Pondasi Kami adalah Kami Berdiri diatas Kaki Kami Sendiri, Jujur , Komitmen, Terbuka ,Menciptakan Lapangan Pekerjaan untuk Generasi Berikutnya

Untuk menjamin agar gerak profesional PT. FAJARHADI JAYA dapat berkembang dengan baik dan mengikuti perkembangan pasar, maka dilakukan beberapa kebijakan umum
sebagai berikut:
A. Rapat rutin internal untuk menjamin agar proses penjualan dan layanan terhadap
pelanggan selalu optimal:
a. Evaluasi terhadap penjualan mingguan dan bulanan
b. Evaluasi terhadap pelaksanaan pengerjaan proyek
c. Koordinasi rutin internal yang menjadi tanggung-jawab masing-masing bagian,
seperti penjualan ritel, penjualan proyek, penagihan pembayaran dan lain-lain.


B. Pengembangan SDM secara rutin melalui pendidikan atau kursus-kursus sesuai dengan
kebutuhan perkembangan bidang layanan maupun perkembangan teknologi informasi
C. Perbaikan terhadap perilaku dan sikap oleh masing-masing individu dalam tim yang
mengarah pada budaya kerja ideal. 

D. Proses evalusi terus-menerus terhadap prosedur kerja dan layanan yang berdasar pada saran atau masukan dari pelanggan.

 

What We Do

Memastikan, Meyakinkan Kekerasan Karakter Coran untuk dudukan Tiang Tiang Bangunan, 

Tool Box Meeting

Briefing adalah Hal yang sangat penting dan harus dilakukan sebelum Pekerjaan dimulai, dan diskusi adalah solusi terbaik untuk memecahkan setiap ada masalah dalam Pelaksanaan.